Pengembangan aplikasi pencarian lowongan kerja menggunakan metode Fuzzy Multiple Attribute Decision Making berbasis Android

2015: Seminar Informatika Aplikatif Polinema (SIAP)

Mochammad Feraldy Fayo
Erfan Rohadi

Abstract

Perkembangan sistem operasi mobile yang semakin waktu semakin cepat telah menjadikan sistem operasi
yang sangat diinginkan untuk dipelajari dan dikembangkan. Sistem operasi android kini merupakan sistem
operasi untuk mobile berbasis java, dimana hampir semua orang di dunia kini sudah mempunyai perangkat
mobile dengan sistem operasi android. Banyaknya lowongan kerja yang ada di kota malang membuat para
pencari lowongan kesusahan dalam menentukan lowongan yang sesuai dengan kriteria para pencari lowongan.
Dalam penelitian ini dibuat sebuah aplikasi yang dapat membantu para pencari lowongan kerja sesuai dengan
kriteria yang ada. Metode Fuzzy Multiple Attribute Decision Making digunakan sebagai cara untuk
menghasilkan alternatif terbaik dari beberapa alternatif yang merupakan lowongan kerja yang dicari para
pencari lowongan kerja. Penyelesaian untuk metode ini menggunakan Simple Additive Weighting, dimana
penjumlahan terbobot dari rating kinerja pada setiap alternatif pada semua atribut dapat diberbandingkan
dengan semua alternatif yang ada.

References

Perkembangan sistem operasi mobile yang semakin waktu semakin cepat telah menjadikan sistem operasi
yang sangat diinginkan untuk dipelajari dan dikembangkan. Sistem operasi android kini merupakan sistem
operasi untuk mobile berbasis java, dimana hampir semua orang di dunia kini sudah mempunyai perangkat
mobile dengan sistem operasi android. Banyaknya lowongan kerja yang ada di kota malang membuat para
pencari lowongan kesusahan dalam menentukan lowongan yang sesuai dengan kriteria para pencari lowongan.
Dalam penelitian ini dibuat sebuah aplikasi yang dapat membantu para pencari lowongan kerja sesuai dengan
kriteria yang ada. Metode Fuzzy Multiple Attribute Decision Making digunakan sebagai cara untuk
menghasilkan alternatif terbaik dari beberapa alternatif yang merupakan lowongan kerja yang dicari para
pencari lowongan kerja. Penyelesaian untuk metode ini menggunakan Simple Additive Weighting, dimana
penjumlahan terbobot dari rating kinerja pada setiap alternatif pada semua atribut dapat diberbandingkan
dengan semua alternatif yang ada.