KLASIFIKASI STATUS GIZI BALITA MENGGUNAKAN METODE CERTAINTY FACTOR (STUDI KASUS POSYANDU RW 8A “TUNAS BANGSA”)

2016: Seminar Informatika Aplikatif Polinema (SIAP)

Wahyu Okta Widyanto
Deddy Kusbiantoro
Indra Dharma Wijaya

Abstract

Status gizi  merupakan komponen penting dalam  masalah gizi  balita. Untuk mendapatkan  hasil gizi ada
beberapa tahap yang harus dilakukan yaitu melakukan penimbangan untuk mengetahui berapa berat badan balita
dan  tinggi  badan  balita.  Kemudian  langkah  selanjutnya  yaitu  melakukan  pengklasisfikasian  sesuai  dengan
indikator masing-masing status agar nantinya diperoleh status tiap berat badan, tinggi badan dan gizi.
Aplikasi ini menghasilkan keluaran berupa klasifikasi status gizi ini dimiliki oleh balita tersebut. Sistem
ini  juga  manampilkan  besarnya  kepercayaan  tiap  status  tersebut  terhadap  kemungkinan  status  gizi  yang
dihasilkan.  Besarnya  nilai  kepercayaan  tersebut  merupakan  hasil  perhitungan  dengan  menggunakan  metode
Certainty Factor

References

• Sutojo. T,S.Si.,M.kom, Mulyanto
Edy,S.Si.,M.kom, dkk . Kecerdasan Buatan. Andi.
Yogyakarta: Unidus.2011
• Arhami, M. 2005. Konsep Dasar Sistem
Pakar. Andy, Yogyakarta
• Nur Anjas Sari, 2013, Sistem Pakar
Mendiagnosa Penyakit Demam Berdarah
Menggunakan Metode Certainty Factor. Medan :
STMIK Budidarma Medan
• Kusumadewi, S., 2003, Artificial
Intelligence (Teknik dan Aplikasinya), Graha Ilmu,
Yogyakarta.
• Latumakulita Luther & Montolalu
Chriestie E. J. C. 2011, Sistem Pakar Pendiagnosa
Penyakit Ginjal. Manado : Universitas Sam
Ratulangi
• Dzurratul Ulya, Rekyan Regasari MP, ST.,
MT, Muhammad Tanzil Furqon, S.Kom., M.Sc.
2009. Sistem Pakar Diagnosa Penyakit Kulit Pada
Anak Menggunakan Metode Certainty Factor.
Universitas Brawijaya Malang.
• Turban, E. 1995. Decision Support and
Expert Sistem, Management Support Sistems.
Prentice Hall Inc, New York.